Puding Tape Kelapa Muda
Bahan-Bahan :
Pelapis Hijau :
1 bungkus agar-agar tanpa warna
1,5 gelas santan kental (1 butir kelapa)
200 gram gula pasir
pewarna hijau secukupnya
5 putih telur
2 buah kelapa muda, dikeruk dagingnya
Pelapis Putih :
1 bungkus agar-agar tanpa warna
3 gelas santan kental (1 butir kelapa)
150 gram gula pasir
2 kuning telur
100 gram tape ketan hijau
Cara Mengolah :
1. Masak agar-agar bersama santan, gula, dan pewarna hijau hingga mendidih.
2. Masukkan kelapa muda.
3. Biarkan sebentar, angkat.
4. Kocok putih telur hingga kaku lalu masukkan adonan agar-agar.
5. Kocok terus hingga tercampur rata.
6. Masukkan dalam cetakan kue.
7. Biarkan adonan membeku.
8. Masak seluruh bahan lapisan putih kecuali kuning telur dan tape ketan, sampai mendidih, angkat.
9. Kocok sebentar kuning telur lalu masukkan dalam santan.
10. Aduk dengan kecepatan tinggi agar adonan santan tidak terpisah dengan kuning telur.
11. Letakkan 2 atau 3 sendok makan tape ketan, sebarkan merata.
12. Siram dengan adonan putih setinggi 2 cm.
13. Biarkan sebentar kemudian tebarkan kembali tape ketan.
14. Siram kembali dengan adonan putih.
15. Lakukan terus hingga adonan habis.
16. Biarkan membeku.
Kata kunci yang berkaitan dengan artikel ini adalah :
masakan
masakan indonesia, masakan nusantara, kumpulan masakan, masakan khas
indonesia, cara membuat pepes ikan, cara membuat bakso ikan, masakan
terbaru, cara membuat masakan indonesia, kue khas indonesia, masakan
nusantara indonesia, menu masakan nusantara, makanan khas nusantara,
masakan khas nusantara, masakan nusantara terbaru, resep kue,resepi
masakan, menu masakan, masakan kari, masakan ibu, masakan spaghetti,
masakan western, masakan microwave, masakan cina muslim, masakan islam,
masakan ala thai, menu masakan barat, masakan western food,Bakso Tahu , Kroket Kentang Sosis,Puding Tape Kelapa Muda
Tidak ada komentar:
Posting Komentar